Beberapa Alasan Kenapa Kamu Harus Merawat Kulit Kepala
/Banyak yang merawat kulit wajah maupun tubuh. Namun,jarang yang memberikan perhatian lebih terhadap kulit kepala. Hal tersebut dikarenakan, kulit kepala biasanya tertutup oleh rambut. Padahal kulit kepala juga memiliki peranan penting, salah satunya bagi kesehatan rambut. Tahu,kah kamu bahwa kulit kepala juga memproduksi minyak, terpapar polusi dan juga sinar UV? Karena itu, sebelum kita keliru, yuk kita simak mengapa kita harus selalu merawat kulit kepala. Berikut beberapa alasan pentingnya merawat kulit kepala.
Read More