4 Tips Agar Membuat Gel Polish Jadi di Lebih Tahan Lama

4 Tips Agar Membuat Gel Polish Jadi di Lebih Tahan Lama

Memiliki kuku yang cantik dan warna-warni sangat disukai para wanita. Gel polish dan Nail art bisa jadi pilihan untukmu yang ingin tampil menarik, apalagi jika ingin menghadiri pesta. Karena senangnya memiliki kuku yang cantik dan warna - warni, tentunya kamu ingin kuku cantikmu dapat bertahan lama. Nah berikut beberapa tips agar Nail art dan Gel Polish mu dapat bertahan lebih lama dan tidak cepat rusak.

Read More

Tips Cara Memakai Gel Polish Sendiri Di Rumah

Tips Cara Memakai Gel Polish Sendiri  Di Rumah

Gel nail polish adalah salah satu inovasi yang pernah ada di dunia kecantikan. Gel polish biasanya bertahan selama sekitar 2 minggu dan akan tetap memberikan tampilan yang super mengkilap seperti baru saja diaplikasikan pada kuku. Gel nail polish sendiri bukan hanya bermanfaat untuk mempercantik kuku tapi juga dapat melindungi kuku dn membuatnya lebih kuat serta mencegah kuku pecah dan robek. Salah satu kelebihan lainnya adalah, gel nail polish biasanya dikeringkan seketika dan dirawat dengan menggunakan lampu LED atau UV sehingga dapat memudahkan mu untuk kembali bekerja setelah melakukan pewarnaan pada kuku, tanpa takut khawatir merusak gel nails yang sudah diaplikasikan pada kuku. Sayangnya melakukan Manicure dan Pedicure serta mewarnai kuku dengan gel polish biasanya memerlukan biaya yang tak sedikit. Berikut tips cara mewarnai kuku dengan gel nails di rumah.

Read More